Siapa sih yang nggak gemes ngeliat si anabul gemoy dan tingkahnya yang suka bikin geleng-geleng kepala. Lo bisa bikin ribuan alasan kenapa harus pelihara mereka. Mungkin mereka lucu, mereka bisa jadi teman curhat lo, atau mereka bisa bikin lo ketawa. Tapi semuanya nggak seindah yang dibayangkan, sobat. Sebelum lo ber sukarelawan menjadi babunya mereka, Gue mau kasih tau alasan kenapa lo mending nggak usah pelihara kocheng dan bayangkan gimana hidup lo akan berubah dengan kehadiran si little meow meow ini.
1. Waktu pagi, alarm lo nggak akan menjalankan fungsinya lagi. Ada kocheng yang siap ngebangunin lo setiap hari.
Source: catfooddispensersreviews.com
2. Mereka bisa ngebangunin lo dengan brutal karena jam sarapannya adalah jam 4:50 pagi, nggak boleh telat walaupun cuma semenit.
Source: miaustore.com
3. Buat mereka, rasa makanan jauh lebih enak kalau dimakan di lantai bukan di bowl.
Source: dailymail.co.uk
4. Jangan salah, mereka juga butuh dessert.
Source: grid.id
5. Lo sering ngerasa diawasi? Jangan takut, itu bukan hantu. Kocheng lo bakal ngikutin lo sepanjang waktu dan ngekritik apapun yang lo lakukan.
Source: reddit.com
Baca juga: Starter Pack Jadi Babunya Kocheng
6. Privasi? Apa itu?
Source: keepo.me
7. Toilet kocheng adalah miliki kocheng, toilet lo adalah milik bersama.
Source: youtube.com
8. Bahkan si kocheng satu ini nggak akan ngizinin lo duduk di kursi.
Source: twitter.com
9. Jangankan duduk, tempat tidur lo bukan lagi milik lo.
Source: quora.com
10. Percaya atau nggak, mereka juga yang akan ngerebut pasangan lo dan nggak ada yang bisa menghentikan mereka.
11. Kata siapa fungsi kulkas buat nyimpan makanan atau minuman? Tidak babu, kocheng lo yang akan ambil alih seisi kulkas
Source: popmama.com
12. Kalau lo orangnya doyan belanja, pelihara kocheng mungkin tepat buat lo. Karena dia akan menghancurkan seisi rumah tanpa terkecuali.
Source: 9gag
13. Toples buat naruh makanan? Kata siapa? Toples itu buat kocheng
Source: reddit.com
14. Alasan lain lo mending nggak usah pelihara kocheng adalah karena mereka suka banget cosplay, cosplay jadi snowman misalnya.
Source: grid.id
15. Dia juga tukang boolie, hati-hati kalau lo punya peliharaan lain selain kocheng, mereka memang suka nggak ada akhlak
16. Terakhir, mereka suka inisiatif ngebantuin lo masak walaupun nggak dibutuhkan.
Source: twitter.com